Semoga bermanfaat.
Berdasarkan data di atas, dapat diketahui bahwa Materi Fisika yang paling sering keluar di SBMPTN selama 9 tahun terakhir adalah: Mekanika, Listrik dan Magnet, Getaran - Gelombang dan Bunyi, Zat dan Kalor, dan Fisika Modern.
- Materi Listrik dan Magnet biasanya menanyakan listrik statis, medan magnet, arus listrik searah, induksi elektromagnet, dan arus listrik bolak-balik
- Materi Mekanika biasanya menanyakan gerak, gaya, dan dinamika rotasi
- Materi Zat dan Kalor biasanya menanyakan suhu, kalor, termodinamika, dan teori kinetik gas ideal
- Materi Getaran dan Gelombang biasanya menanyakan getaran, gelombang, dan bunyi
- Materi Fisika Modern biasanya menanyakan inti atom, nuklir, fisika kuantum, serta struktur atom dan molekul.