20 SOAL DAN PENYELESAIAN EFEK FOTOLISTRIK SBMPTN (bagian I)

Soal Dan Penyelesaian Fisika SMA - 20 SOAL DAN PENYELESAIAN EFEK FOTOLISTRIK SBMPTN - Kami pilihkan 20  Efek FotoListrik dari naskan soal UMPTN dan SBMPTN untuk melatih kemampuan teman-teman dalam memahami efek fotolistrik.
20 SOAL DAN PENYELESAIAN EFEK FOTOLISTRIK SBMPTN nomor 1 sampai 10

1. Frekuensi kerja sebuah logam adalah 5 x 1014 Hz, ketika diberi cahaya berfrekuensi 8 x 1014 Hz. Maka besar energi kinetik elektron yang keluar dari logam tersebut adalah....
A. 3,98 x 10-19 Joule
B. 2,98 x 10-19 Joule
C. 1,98 x 10-19 Joule
D. 4,96 x 10-19 Joule
E. 5,90 x 10-19 Joule
Penyelesaian Fisika :CEk=EEoEk=h(ffo)Ek=6,6.1034(85)1014Ek=1,98×1019J

2. Energi kinetik elektron yang keluar dari logam ketika diberi cahaya berenergi 3,3 x 10-19 Joule adalah 1,5 x 10-19joule. Maka besar energi ambang logam tersebut adalah ....
A. 1,8 x 10-19 Joule
B. 2,8 x 10-19 Joule
C. 3,8 x 10-19 Joule
D. 4,8 x 10-19 Joule
E. 5,8 x 10-19 Joule
Penyelesaian Fisika :AEk=EEoEo=EEkEo=3,3×10191,5×1019Eo=1,8×1019J

3. Energi ambang sebuah logam adalah 1,8 eV , diberi sinar berenergi 2 eV. Besar energi elektron yang keluar dari logam adalah ....
A. 0,2 eV
B. 0,3 eV
C. 0,4 eV
D. 0,5 eV
E. 0,6 eV
Penyelesaian Fisika :AEk=EEoEk=21,8Ek=0,2eV

4. SIPENMARU 86; Suatu logam tertentu mempunyai fungsi kerja sebesar 3,7 eV bila e &= 1,6 x 10-19 Coulumb dan h&= 6,6 x 10-34 Js, maka besar frekuensi ambang logam itu adalah sekitar....
A. 2,5 x 1014 Hz
B. 1,53 x 1014 Hz
C. 5,9 x 1014 Hz
D. 9 x 1014 Hz
E. 10,5 x 1014 Hz
Penyelesaian Fisika :DEo=hfofo=Eohfo=3,7×1,6.10196,6.1034fo=8,9×1014fo9×1014Hz

5. SIPENMARU 87; Jika sinar ungu frekuensi 1016 Hz dijatuhkan pada permukaan logam yang mempunyai energi ambang 2/3 kali kuanta energi sinar ungu dan jika tetapan planck &= 6,6 x 10-34 Js, maka energi kinetik elektron yang lepas ....
A. 1,1 x 10-18 J
B. 2,2 x 10-18 J
C. 3,3 x 10-18 J
D. 4,4 x 10-18 J
E. 6,6 x 10-18 J
Penyelesaian Fisika :BEk=EEoEk=hf23hfEk=13hfEk=13(6,6.1034)(1016)Ek=2,2×1018J

6. UMPTN 1997 Rayon A; Permukaan logam tertentu mempunyai fungsi kerja W joule . Bila konstanta planck h joule sekon, maka energi maksimum fotoelektron yang dihasilkan oleh cahaya berfrekuensi v Hz adalah .... J
A. W + hv
B. W/(hv)
C. W – hv
D. hv/W
E. hv – W
Penyelesaian Fisika :EEk=EEoEk=hfEoEk=hvW

7. Panjang gelombang ambang sebuah logam adalah 600 nm disinari oleh cahaya berpanjang gelombang 200 nm, maka besar energi kinetik elektron yang keluar dari logam adalah .... ( besar konstanta Planck h = 6,6 x 10-34Js.)
A. 6,6 x 10-19 Joule
B. 3,6 x 10-19 Joule
C. 4,6 x 10-19 Joule
D. 5,6 x 10-19 Joule
E. 1,6 x 10-19 Joule
Penyelesaian Fisika :AEk=EEoEk=hc(1λ1λo)Ek=6,6×1034(3.108)(12001600)1109Ek=6,6×1019J

8. UMPTN 1999 Rayon B;
20 SOAL DAN PENYELESAIAN EFEK FOTO LISTRIK SBMPTNGambar di atas adalah grafik hubungan EK (energi kinetik maksimum) fotoelektron terhadap f (frekuensi) sinar yang digunakan pada efek fotolistrik. Nilai p pada grafik tersebut adalah .... Joule
A. 2,64 x 10-33
B. 3,3 x 10-30
C. 6,6 x 10-20
D. 2,64 x 10-19
E. 3,3 x 10-19
Penyelesaian Fisika :CEk=EEoEk=h(ffo)Ek=6,6×1034(54)1014Ek=6,6×1020J

9. UMPTN 1999 Rayon C; Frekuensi ambang natrium adalah 4,4 x 1014 Hz. Besarnya potensial penghenti dalam volt bagi natrium saat disinari dengan cahaya yang frekuensinya 6,0 x 1014 Hz adalah ....
A. 0,34
B. 0,40
C. 0,44
D. 0,66
E. 0,99
Penyelesaian Fisika :DeV=EEoeV=h(ffo)V=h(ffo)eV=6,6×1034(64,4)10141.6×1019V=0,66Volt

10. UMPTN 1994 Rayon C
20 SOAL DAN PENYELESAIAN EFEK FOTO LISTRIK SBMPTNHubungan energi kinetik elektron dan frekuensi penyinaran pada gejala fotolistrik terlihat pada grafik di atas. Apabila konstanta planck = h. Besar fungsi kerja logam adalah ....
A. 0,25 hfA
B. 0,5 hfA
C. hfA
D. 0,5 hfB
E. hfB
Penyelesaian Fisika :CEo=hfofo=fAEo=hfALanjut Soal berikutnya:20 SOAL DAN PENYELESAIAN EFEK FOTO LISTRIK SBMPTN (nomor 10 sd 20)